Setelah Bersaing Ketat, Bambang Terpilih Jadi Ketua PGRI…
https://sigiku.com/wp-content/uploads/2025/12/IMG-20251203-WA0018.jpg Pewarta : A Y Saputra Kabupaten Ciamis – Konferensi Cabang (Koncab) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kecamatan Purwadadi resmi menetapkan Bambang Basuki Rahmat sebagai Ketua PGRI Purwadadi masa bakti periode 2025–2030, Rabu (03/12/2025) berempat di Aula Koperasi Purwadadi. Bambang menggantikan Yaman Suryaman, Setelah ditetapkan sebagai ketua terpilih,beserta kepengurusan yang baru di kukuhkan dan sekaligus…